1. Di Kabupaten Tasikmalaya terdapat "Kampung Arab". Dinamakan demikian disebabkan sebagian besar penduduknya menjadi TKW (Tenaga Kerja Wanita) di Arab Saudi, sehingga mereka membangun rumah dengan gaya arsitektur Timur Tengah. Perkampungan mereka tampak sangat berbeda dengan perkampungan yang warganya tidak menjadi TKW. Dari arah perubahannya pada ilustrasi di atas menggambarkan bentuk perubahan
Soal Ujian Nasional (UN) Sosiologi Materi Kelas XII Tahun 2017
Reviewed by MCH
on
November 17, 2017
Rating:
No comments: