Materi Kuliah Komputer Aplikasi IT 1
Materi 1 Pengenalan Dasar HTML
Pengenalan HTML
Hypertext Markup Language merupkan standard bahasa yang di gunakan untuk menampilkan document web, yang bisa anda lakukan dengan HTML yaitu:
• Mengontrol tampilan dari web page dan contentnya.
• Mempublikasikan document secara online sehingga bisa di akses dari seluruh dunia.
• Membuat online form yang bisa di gunakan untuk menangani pendaftaran, transaksi secara online.
• Menambahkan object-object seperti image, audi, video dan juga java applet dalam document HTML.
DOC Preview | Download
Materi 2 Stuktur HTML Document
Document HTML bisa di bagi mejadi tiga bagian utama:
1. HTML
2. HEAD
3. BODY
DOC Preview | Download
Materi 3 Basic HTML Element
Block level element yang sering di gunakan :
Heading (H1 sampai H6) dan Paragraf
DOC Preview | Download
Materi 4 Pemformatan Page
DOC Preview | Download
Materi 5 List Item
List item di gunakan untuk mengelompokkan data baik berurutan (ordered list) maupun yang tidak berurutan (unordered list).
DOC Preview | Download
Materi 6 Tabel
Tabel sangat penting artinya dalam desain web. Karena dengan menggunakan tag table Anda dapat membuat halaman web "terbagi" pada beberapa kolom atau baris.
DOC Preview | Download
Materi 7 Contoh Latihan Tabel
Berikut adalah contoh latihan tabel
DOC Preview | Download
Materi 8 Kumpulan Tag HTML
Tag HTML pada umumnya dibuat berpasangan, ada tag pembuka dan ada tag penutup yang digunakan untuk menandai elemen-elemen dalam suatu dokumen HTML dan Fungsi Tag adalah untuk memberikan instruksi atau memberitahu kepada browser bagaimana suatu objek di tampilkan berdasarkan Tag yang di gunakan, objek disini bisa berupa teks, video, audio dan gambar.
DOC Preview | Download
Materi 9 Kode untuk Karakter Khusus
Selain karakter alfanumerik, kadang kita butuh menulis karakter-karakter khusus ke dalam HTML, misalnya tanda “<”. Karakter kurung siku “<” tidak bisa dituliskan begitu saja di dalam HTML, karena karakter kurung siku berfungsi internal dalam HTML sebagai tanda pembuka tag.
Untuk memasukkan karakter-karakter khusus ke dalam HTML, kita harus men-‘escape’ karakter tersebut. Istilah escape maksudnya bahwa dari pada menulis sebuah karakter secara langsung, kita bisa menggantinya dengan angka atau referensi yang merujuk kepada karakter tersebut.
DOC Preview | Download
Materi 10 Hyperlink
Hyperlink yang sering dikenal dengan link yaitu menghubungkan antara satu dokumen dengan dokumen yang lain pada HTML. Tujuan dari hyperlink ini membuat sebuah teks atau gambar yang ketika diklik akan dialihkan ke halaman tertentu yang sudah di tetapkan dalam penulisan hyperlink tersebut.
DOC Preview | Download
Materi 11 Images
Images digunakan untuk menampilkan image atau animasi gif pada halaman web Anda. Atribut : alt, align=(center, left, right), hspave, vspace, border, width & height
DOC Preview | Download
Materi 12 Form
Form digunakan untuk mengumpulkan informasi dari user. Untuk membuat form digunakan tag <FORM>…</FORM>.
DOC Preview | Download
Materi 13 Frames
DOC Preview | Download
Materi 14 Latihan
DOC Preview | Download
Materi Kuliah Komputer Aplikasi IT1
Reviewed by MCH
on
September 10, 2018
Rating:
No comments: