Bubur Sumsum Durian
Bahan-bahan:
- 500 gram Tepung beras
- 2 bks Santan kara
- Air secukupnya
- secukupnya Garam
- Daun Pandan
- 200 gr Gula merah
- 10 biji Durian
- Daun pandan
- 2 sdm gula pasir
Langkah:
- Masukan tepung beras,santan,garam dan pandan
- Semua bahan diaduk hingga rata dan nyalakan api kecil, sambil diaduk dan bubur meletup2, koreksi rasa
- Membuat gula : masukan gula merah, air sedikit, daun pandan dan durian. Aduk hingga mengental dan gula mencair. Terakhir koreksi rasa
- Cara penyajian: masukan bubur sumsum dan tambahkan toping gula di atas bubur. Selamat menikmati dan mudah cara buatnya loh
Resep Bubur Sumsum Durian Enak Bngettt
Reviewed by MCH
on
November 26, 2017
Rating:
No comments: