Kisi - Kisi UAS TIK VII
Kisi - kisi TIK (Teknologi Informasi dan Komunikasi) ini diperuntukan bagi sekolah yang masih memakai kurikulum KTSP. Kisi - kisi ini untuk Ulangan Akhir Semester Kelas VII semester satu. Terdiri dari 50 soal dalam bentuk Pilihan Ganda dikerjakan dalam waktu 90 menit.
Kisi - kisi ini bukan sebuah soal, tetapi sebagai acuan dalam belajar. Hanya sebagai patokan dalam pembuatan soal agar tidak melenceng dari SK dan KD nya.
Standar Kompetensi
- Memahami penggunaan teknologi informasi dan komunikasi, dan prospeknya di masa mendatang.
- Mengenal operasi dasar peralatan komputer
Kompetensi dasar
- Mengidentifikasi berbagai peralatan teknologi informasi dan komunikasi.
- Mendeskripsikan sejarah perkembangan teknologi informasi dan komunikasi dari masa lalu sampai sekarang.
- Menjelaskan peranan teknologi informasi dan komunikasi di dalam kehidupan sehari - hari.
- Mengidentifikasi berbagai keuntungan dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi.
- Mengidentifikasi berbagai dampak negatif dari penggunaan teknologi informasi dan komunikasi.
- Mengaktifkan komputer sesuai prosedur.
- Mematikan komputer sesuai prosedur.
- Melakukan operasi dasar pada operating system dengan sistematis
Untuk mendownloadnya, silahkan klik tombol "Lepas" pada bingkai kisi - kisi di atas. Semoga bermanfaat, dan semoga sukse untuk Ulangan Akhir Semester nya.
Kisi - Kisi Ulangan Akhir Semester (UAS) TIK SMP Kelas VII
Reviewed by MCH
on
November 20, 2016
Rating:
No comments: