Materi Kuliah Pengantar Teknologi Informasi
Pertemuan 1 Pengenalan Teknologi Informasi
Teknologi Informasi adalah istilah terhadap berbagai macam hal dan kemampuan yang digunakan dalam pembentukan, penyimpanan, dan penyebaran informasi.
PPT PRVW | DWNLD
Pertemuan 2 Pengenalan Komputer
Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer pada awalnya dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri.
PPT PRVW | DWNLD
Pertemuan 3 Sistem Komputer
Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari Central Processing Unit (CPU), memori dan peralatan input/ output. CPU adalah tempat berlangsungnya semua proses. Memori merupakan tempat menyimpan program dan data sewaktu keduanya sedang diproses.
PPT PRVW | DWNLD
Pertemuan 4 Perangkat Input dan Output
Perangkat input adalah perangkat yang berfungsi untuk memasukan data atau perintah dari luar sistem ke dalam suatu memori dan prosesor untuk diolah guna menghasilkan informasi yang diperlukan.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 5 Memori dan Media Penyimpanan
Memori (atau lebih tepat disebut memori fisik) merupakan istilah generik yang merujuk pada media penyimpanan data sementara pada komputer. Setiap program dan data yang sedang diproses oleh prosesor akan disimpan di dalam memori fisik. Data yang disimpan dalam memori fisik bersifat sementara, karena data yang disimpan di dalamnya akan tersimpan selama komputer tersebut masih dialiri daya (dengan kata lain, komputer itu masih hidup). Ketika komputer itu direset atau dimatikan, data yang disimpan dalam memori fisik akan hilang.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 6 Arsitektur Komputer
Arsitektur disini dapat didefinisikan sebagai gaya konstruksi dan organisasi dari komponen-komponen sistem komputer. Walaupun elemen-elemen dasar komputer pada hakekatnya sama atau hampir semuanya komputer digital, namun terdapat variasi dalam konstruksinya yang merefleksikan cara penggunaan komputer yang berbeda.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 7 Dasar Sistem Operasi
Sistem Operasi Komputer adalah perangkat lunak komputer atau software yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah data yang bisa digunakan untuk mempermudah kegiatan manusia. Sistem Operasi dalam bahasa Inggrisnya disebut Operating System, atau biasa di singkat dengan OS.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 8 Aplikasi Perkantoran
Aplikasi Perkantoran adalah aplikasi yang biasa digunakan didalam dunia kerja/kantoran seperti Ms. Word, Ms. Excell, dll
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 9 Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah ”interkoneksi” antara 2 komputer autonomous atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel (wireless).
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 10 Teknologi Internet dan Pemanfataannya
Internet dapat dikatakan sebagai “jaringan-jaringan”, dengan menciptakan kemungkinan komunikasi antar jaringan di seluruh dunia tanpa bergantung kepada jenis komputernya. Sehingga internet dapat diartikan juga sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu menghubungkan pemakai komputer dari satu Negara ke Negara lain di seluruh dunia, dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informasi dari mulai yang statis hingga yang dinamis dan interaktif.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 11 Perkembangan Teknik Elektro
Teknik elektro adalah bidang disiplin ilmu yang sangat luas dan memiliki tingkat perkembangan yang paling cepat pada beberapa dekade ini jika dibandingkan dengan disiplin ilmu lainnya.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 1 Pengenalan Teknologi Informasi
Teknologi Informasi adalah istilah terhadap berbagai macam hal dan kemampuan yang digunakan dalam pembentukan, penyimpanan, dan penyebaran informasi.
PPT PRVW | DWNLD
Pertemuan 2 Pengenalan Komputer
Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer pada awalnya dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri.
PPT PRVW | DWNLD
Pertemuan 3 Sistem Komputer
Sistem komputer pada dasarnya terdiri dari Central Processing Unit (CPU), memori dan peralatan input/ output. CPU adalah tempat berlangsungnya semua proses. Memori merupakan tempat menyimpan program dan data sewaktu keduanya sedang diproses.
PPT PRVW | DWNLD
Pertemuan 4 Perangkat Input dan Output
Perangkat input adalah perangkat yang berfungsi untuk memasukan data atau perintah dari luar sistem ke dalam suatu memori dan prosesor untuk diolah guna menghasilkan informasi yang diperlukan.
Perangkat input adalah peralatan yang digunakan untuk melihat atau memperoleh hasil pengolahan data/perintah yang telah dilakukan oleh komputer.
Pertemuan 5 Memori dan Media Penyimpanan
Memori (atau lebih tepat disebut memori fisik) merupakan istilah generik yang merujuk pada media penyimpanan data sementara pada komputer. Setiap program dan data yang sedang diproses oleh prosesor akan disimpan di dalam memori fisik. Data yang disimpan dalam memori fisik bersifat sementara, karena data yang disimpan di dalamnya akan tersimpan selama komputer tersebut masih dialiri daya (dengan kata lain, komputer itu masih hidup). Ketika komputer itu direset atau dimatikan, data yang disimpan dalam memori fisik akan hilang.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 6 Arsitektur Komputer
Arsitektur disini dapat didefinisikan sebagai gaya konstruksi dan organisasi dari komponen-komponen sistem komputer. Walaupun elemen-elemen dasar komputer pada hakekatnya sama atau hampir semuanya komputer digital, namun terdapat variasi dalam konstruksinya yang merefleksikan cara penggunaan komputer yang berbeda.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 7 Dasar Sistem Operasi
Sistem Operasi Komputer adalah perangkat lunak komputer atau software yang bertugas untuk melakukan kontrol dan manajemen perangkat keras dan juga operasi-operasi dasar sistem, termasuk menjalankan software aplikasi seperti program-program pengolah data yang bisa digunakan untuk mempermudah kegiatan manusia. Sistem Operasi dalam bahasa Inggrisnya disebut Operating System, atau biasa di singkat dengan OS.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 8 Aplikasi Perkantoran
Aplikasi Perkantoran adalah aplikasi yang biasa digunakan didalam dunia kerja/kantoran seperti Ms. Word, Ms. Excell, dll
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 9 Jaringan Komputer
Jaringan komputer adalah ”interkoneksi” antara 2 komputer autonomous atau lebih, yang terhubung dengan media transmisi kabel atau tanpa kabel (wireless).
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 10 Teknologi Internet dan Pemanfataannya
Internet dapat dikatakan sebagai “jaringan-jaringan”, dengan menciptakan kemungkinan komunikasi antar jaringan di seluruh dunia tanpa bergantung kepada jenis komputernya. Sehingga internet dapat diartikan juga sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu menghubungkan pemakai komputer dari satu Negara ke Negara lain di seluruh dunia, dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informasi dari mulai yang statis hingga yang dinamis dan interaktif.
PDF PRVW | DWNLD
Pertemuan 11 Perkembangan Teknik Elektro
Teknik elektro adalah bidang disiplin ilmu yang sangat luas dan memiliki tingkat perkembangan yang paling cepat pada beberapa dekade ini jika dibandingkan dengan disiplin ilmu lainnya.
PDF PRVW | DWNLD
Materi Kuliah Pengantar Teknologi Informasi
Reviewed by MCH
on
March 14, 2016
Rating:
No comments: